30.3 C
Jakarta

CATEGORY

Fikih Islam

Hukum Bersuci Dengan Tisu Toilet

Salah satu ilmu penting dalam Agama Islam adalah ilmu tentang bersuci. Karena dengan ilmu bersuci akan mengetahui tatacara bersuci yang baik dan benar sehingga...

Inilah Hikmah Menjalani Masa Iddah Bagi Perempuan

Iddah merupakan masa dimana seorang wanita menunggu setelah diceraikan atau ditinggal mati suaminya. Pada masa ini dia tidak diperkenankan menikah atau menerima lamaran laki-laki...

Benarkah Kencing Anak Bayi Laki-laki Tidak Najis?

Banyak sekali hadits yang menerangkan tentang kencing anak bayi laki-laki disucikan dengan diperciki air, sedangkan kencing anak bayi perempuan disucikan dengan dicuci'. Contohnya adalah...

Hukum Memperingati Hari Ibu Dalam Islam

Hari Ibu menjadi pembahasan yang menarik di media sosial kita. Ada sebagian netizen dengan panutan ulamanya mengharamkan perayaan hari ibu. Dan ada juga sebagian...

Inilah Lafal Ijab Kabul Pernikahan Bahasa Arab Lengkap

Pernikahan adalah hal yang sakral, yang di mana setiap orang menginginkan menjalaninya seumur hidup sekali. Sepasang kekasih yang menjalani pernikahan akan berharap pernikahannya langgeng...

Inilah Perintah Cinta Versi Ushul Fikih yang Wajib Anda Ketahui

Belakangan ini banyak ditemukan hadis-hadis yang berkaitan dengan perintah nabi untuk mencintai habaib (keturunan Nabi Muhammad saw.). Hadis ini ditampilkan ditampilkan oleh golongan yang...

Bagaimana Hukum Dropship dalam Islam?

Perkembangan teknologi yang sangat cepat memberi pengaruh yang sangat signifikn dalam segala aspek kehidupan. Internet dapat membantu manusia dalam berkomunikasi, dan berinteraksi meskipun dari...

Hukum Mengakses Wifi Tanpa Izin, Haramkah?

Di zaman serba canggih ini, kebutuhan akan akses internet sangat meningkat. Akses internet telah menjadi kebutuhan pokok yang harus dipenuhi layaknya kebutuhan sandang, papan...

Uang Kertas Mengalami Perubahan Nilai, Bagaimana dengan Mekanisme Pembayaran Hutang?

Sudah kita ketahui bersama bahwa seiring perubahan zaman maka berubah pula nilai sebuah mata uang. Terdapat beberapa kasus yang memiliki inti permasalahan sama, yakni...

Beginilah Hukum Shalat Sambil Memakai Sandal

Di zaman nabi dahulu, pelaksanaan shalat sambil menggunakan sandal lumrah terjadi. Pasalnya, masjid kala itu tidak berlantai ubin seperti masjid-masjid di zaman sekarang. Sehingga...

Artikel Terbaru